Practice MotoGP Emilia-Romagna: Bagnaia Kandaskan Martin dan Marquez

Practice MotoGP Emilia-Romagna: Bagnaia Kandaskan Martin dan Marquez

MOTOGP, Actadiurma.id – Hanya 0,3 detik yang memisahkan trio Ducati: Francesco Bagnaia, Jorge Martin dan Marc Marquez dalam Practice MotoGP Emilia-Romagna, di Misano, Jumat (20/9/2024). Francesco Bagnaia, yang menciptakan acuan 1 menit 30,286 detik, mengungguli Jorge Martin dengan selisih kurang dari dua detik saat latihan kedua Grand Prix Emilia-Romagna. Marquez menempati posisi ketiga. Martin dan Bagnaia beradu […]

Continue Reading
Berpacu dengan Waktu, Dorna Terapkan Taktik agar Logistik Tiba Tepat Waktu di Mandalika

Berpacu dengan Waktu, Dorna Terapkan Taktik agar Logistik Tiba Tepat Waktu di Mandalika

MOTOGP, Actadiurma.id – Pengenalan balapan kedua di Misano pada menit-menit terakhir, seminggu sebelum balapan di Indonesia, membuat departemen logistik MotoGP membuat rencana khusus dan terperinci untuk memastikan kargo, yang tersebar di lima Boeing 777, akan tiba di Lombok dalam waktu tiga hari. Secara kasar, jarak antara sirkuit Marco Simoncelli dan sirkuit Mandalika adalah sekitar 12.000 […]

Continue Reading
Dugaan Pelecehan, Malaysia Bekukan Akun Bank Lembaga Islam

Dugaan Pelecehan, Malaysia Bekukan Akun Bank Lembaga Islam

KUALALUMPUR, Actadiurma.id – Kepolisian Malaysia bekukan 96 akun bank milik pengelola panti asuhan, setelah timbulnya dugaan pelecehan seksual. Pihak berwenang Malaysia membekukan 96 akun bank milik asosiasi yang dituduh mengelola panti asuhan, di mana ratusan anak diduga mengalami pelecehan seksual. Demikian dinyatakan Kepolisian Malaysia, Selasa (17/09). Dalam kasus yang disebut paling parah dalam beberapa dasawarsa terakhir, polisi juga […]

Continue Reading
Hyundai Berupaya Tuntaskan Inkonsistensi I20 N Rally1

Hyundai Berupaya Tuntaskan Inkonsistensi I20 N Rally1

WRC, Actadiurma.id – Rencana peningkatan pada Hyundai i20 N Rally1 diharapkan dapat menyelesaikan beberapa masalah sebelum WRC 2025 bergulir. Hyundai i20 N telah terbukti cepat dan lebih dapat diandalkan tahun ini, namun rentang kendali optimalnya yang sempit membuat para pembalap frustrasi. Dalam kondisi cengkeraman yang rendah dan kondisi berubah-ubah, mobil ini kesulitan untuk tampil secara […]

Continue Reading
Mobil Williams Milik Sargeant Terbakar pada Latihan Terakhir GP Belanda

Mobil Williams Milik Sargeant Terbakar pada Latihan Terakhir GP Belanda

GP F1, Actadiurma.id – Logan Sargeant mengalami kecelakaan parah pada latihan terakhir Grand Prix Belanda, menyebabkan mobil Williams F1 miliknya terbakar. Mobil F1 Williams milik Logan Sargeant dilalap si jago merah mengalami tabrakan hebat di bagian pembukaan latihan terakhir di Grand Prix Belanda. Sargeant kehilangan kendali atas Williams-nya saat keluar dari Tikungan 4 setelah ban […]

Continue Reading
Gagal Kerja Sama dengan Red Bull, Porsche Tutup Rencana ke F1

Gagal Kerja Sama dengan Red Bull, Porsche Tutup Rencana ke F1

F1, Actadiurma.id – Aspirasi Porsche untuk kembali ke Formula 1 kini sudah ditutup, demikian diungkapkan oleh bos motorsport Porsche, Thomas Laudenbach. Pernyataan Laudenbach bahwa Porsche tidak memiliki rencana untuk kembali sejak keterlibatan terakhirnya sebagai pemasok mesin dengan Footwork pada 1991, merupakan komentar pertama pabrikan itu mengenai keikutsertaannya di F1 sejak peluncuran penuh peraturan 2026 pada […]

Continue Reading
MotoGP Austria: Bagnaia Menangi Sprint Race saat Rival Terjegal

MotoGP Austria: Bagnaia Menangi Sprint Race saat Rival Terjegal

MOTOGP, Actadiurma.id – Francesco Bagnaia memenangi Sprint MotoGP Austria setelah penalti untuk Jorge Martin dan kecelakaan untuk Marc Marquez. Kemenangan Francesco Bagnaia di Sprint MotoGP Austria tampaknya krusial saat dua rival gelarnya terjegal. Bagnaia memulai balapan lebih baik dari pole-sitter Jorge Martin untuk memimpin di tikungan pertama. Martin segera membalas di Tikungan 2, tapi Pecco […]

Continue Reading
Hanya Finis Kedua di MotoGP Austria, Martin Sedikit Frustrasi

Hanya Finis Kedua di MotoGP Austria, Martin Sedikit Frustrasi

MOTOGP, Actadiurma.id – Jorge Martin meraih posisi kedua untuk keempat kali beruntun di MotoGP Austria, kembali harus mengakui keunggulan Pecco Bagnaia. Jorge Martin kehilangan keunggulan kejuaraan yang baru saja diambilnya di Silverstone pada Grand Prix Austria setelah kembali finis kedua di belakang Francesco Bagnaia. Sejak MotoGP kembali dari jeda musim panas di Grand Prix Inggris […]

Continue Reading
KEMENANGAN DRAMATIS OGIER DI PENUTUP WRC KROASIA

KEMENANGAN DRAMATIS OGIER DI PENUTUP WRC KROASIA

WRC, Actadiurma.id – Ogier dan navigatornya, Vincent Landais, meraih kemenangan setelah duel penuh dengan insiden yang membuat pasangan ini mewarisi kepemimpinan setelah Neuville dan Evans mengalami kecelakaan di etape 18 dari 20. Pereli Toyota itu merebut kemenangan pertama dalam kampanye parsial 2024 dari Evans dengan selisih waktu 9,7 detik, sementara pembalap Hyundai harus puas dengan posisi […]

Continue Reading
TES MOTOGP JEREZ: DI GIANNANTONIO TERCEPAT

TES MOTOGP JEREZ: DI GIANNANTONIO TERCEPAT

MOTOGP, Actadiurma.id – Menandai tes pertama musim 2024, paddock MotoGP tetap terpasang di Jerez untuk sesi delapan jam. Dalam kondisi baik, pembalap anyar VR46 memimpin dengan Maverick Vinales yang membuntuti dari belakang dengan Aprilia RS-GP. Franco Morbidelli dari Pramac melengkapi posisi tiga besar dari pemenang MotogGP Spanyol Francesco Bagnaia di atas Ducati pabrikan, sementara Alex Rins berada di urutan ke-14 saat Yamaha […]

Continue Reading
Ducati Ungkap Rencananya untuk Tes MotoGP Jerez

Ducati Ungkap Rencananya untuk Tes MotoGP Jerez

MOTOGP, Actadiurma.id – Pembalap Ducati menunjukkan memang pantas jadi juara dunia MotoGP dua kali. Jerez kembali ditaklukkannya dengan penampilan terbaik. Pecco bangkit dan segera berada di depan, setelah menyalip Marc Marquez dan Marco Bezzecchi. Ia lantas mengejar Jorge Martin di paruh pertama balapan hingga rider Pramac Racing itu jatuh akibat kesalahan pertamanya musim 2024. Ia jadi pemimpin […]

Continue Reading
Lorenzo Believes Fans Miss Rivalry in MotoGP

Lorenzo Believes Fans Miss Rivalry in MotoGP

MOTOGP, Actadiurma.id – MotoGP saat ini memang menghadirkan aksi balap yang intens, namun tidak sejalan dengan rivalitas panas yang dirasakan oleh Jorge Lorenzo, Valentino Rossi, dan lainnya. Lorenzo – juara dunia MotoGP tiga kali – percaya fans MotoGP ingin melihat rivalitas antar pembalap, tetapi jika itu muncul secara alami. “Saya pembela yang hebat terhadap persaingan […]

Continue Reading
RESMI: Liberty Media Umumkan Akuisisi MotoGP

RESMI: Liberty Media Umumkan Akuisisi MotoGP

MOTOGP, Actadiurma.id – Liberty Media, yang memiliki F1, telah mengonfirmasi akuisisi MotoGP seharga 4,2 Miliar Euro. Liberty mengalahkan persaingan untuk mengakuisisi MotoGP dari Qatar Sports Investments, yang memiliki tim sepakbola Prancis Paris Saint-Germain, dan TKO – yang memiliki UFC dan WWE. Kesepakatan ini akan selesai pada akhir 2024, tapi masih harus menunggu izin dan persetujuan […]

Continue Reading