Musim Kemarau Masyarakat Belitung Timur lakukan Nirok
BELITUNG TIMUR, Actadiurma.id – Saat musim kemarau masyarakat pulau Belitung, Provinsi Bangka Belitung biasanya melakukan nirok, nirok merupakan aktifitas menangkap ikan mengunakan tombak yang dilakukan disungai yang sudah mulai mengering. Tombak ikan biasa terbuat dari kayu dengan panjang sekitar tiga meter, sedangkan mata tombak terbuat dari besi lancip.Minggu (8/10) berlokasi di geosite Tebat Rasau Desa […]
Continue Reading